KULINER KHAS KOTA BATANG. NO 3 FAVORITNYA PEJABAT NEGARA

Kuliner favorit di batang, Tak perlu jauh-jauh, cukup di batang bisa merasakan berbagai macam liburan seru, mulai dari wisata alam, jalan-jalan di tempat bersejarah, hingga berwisata kuliner. Ya, liburan akan terasa kurang lengkap jika tak mencicipi aneka makanan khas di batang jawa tengah yang rasanya dijamin bikin nagih. 

1) kepiting mangas
 tentu saja pernah mencicipi kuliner yang satu ini, bukan? Pasalnya, makanan yang satu ini menjadi salah satu tujuan para traveler luar kota saat berkunjung ke batang menu best sellernya tentu saja kepiting dengan kuah pedasnya.

2) ayam kremes nyotoroso gringsing
Berjalan-jalan ke batang tak akan lengkap jika tak menyebutkan ayam kremes nyotoroso di gringsing, resto ini menyajikan menu ayam goreng, ayam ungkep,dan ayam penyet resto ini terletak di jalan lawas alas roban tepatnya di desa plelen-gringsing kabupaten batang. 
 3) seafood pelabuan
Seafood pelabuan Saking enaknya dan harganya memasyarakat seafood pelabuan direkomendasikan kepada orang luar daerah yang baru pertama kali ke batang Rasa nikmat dari bumbu seafood sudah diakui oleh para penikmat seafood,. pernah mencoba dong kuliner yang satu ini?
4) nasi megono
 
Pecinta kuliner pasti sudah tahu kan kalau ke pekalongan/batang mampir ke alun-alun atau resto pasti di sediakan nasi megono.
Kalau berkunjung ke batang, rasanya kurang lengkap jika belum makan nasi megono nasi megono dijadikan masakan khas di sajikan dengan nasi hangat dan gorengan di tambah dengan teh hangat. Nasi megono terkenal dengan rasanya yang gurih dan terbuat dari nangka muda yang diolah dengan bumbu parut kelapa yang di kukus . Makanan khas batang ini akan terasa lebih nikmat jika disantap dengan nasi hangat, gorengan, tempe, tahu, dan teh hangat. 

No comments:

Post a Comment