VIRUS TROJAN, TAKTIK HACKER ALA PRAJURIT YUNANI JAMAN DULU


MENGENAL JENIS TROJAN ANDROID DAN CARA PENANGGULANGANNYA
"Virus Trojan adalah sejenis malware yang
menyusup ke komputer dan perangkat handphone, lalu menimbulkan
kekacauan di system komputer itu.
Trojan dalam keamanan komputer merujuk kepada sebuah bentuk perangkat lunak yang mencurigakan yang dapat merusak sebuah sistem atau jaringan. Tujuan dari Trojan akan memperoleh informasi dari target dan mengendalkan target untuk memperoleh hak akses pada target
Jenis-jenis virus trojan yang bayank beredar
1) Trojan.AndroidOS. Jocker
Trojan dari keluarga Trojan.AndroidOS.Jocker
dapat mencegat kode yang dikirim dalam pesan teks dan memotong kode anti-penipuan.
Mereka biasanya tersebar di Google Play, dengan cara yakni para scammer
mengunduh aplikasi yang sah dari toko, lalu menambahkan kode berbahaya ke dalamnya, dan mengunggahnya kembali ke toko dengan nama yang berbeda.
2) Trojan-AndroidOS.MobOk.i
MobOk dianggap sebagai Trojan berlangganan paling aktif dengan lebih dari 70% pengguna ponsel telah berhadapan dengan ancaman ini.
Trojan MobOk sangat terkenal karena kemampuan tambahannya, selain membaca kode dari pesan, memungkinkannya untuk melewati CAPTCHA.
3) Trojan:AndroidOS.ZkarletFlash
Trojan:AndroidOS/ZkarletFlash adalah ancaman berbahaya yang dapat menyebabkan kerusakan pada perangkat. Trojan tersebut dapat melakukan banyak tindakan di perangkat korban seperti mencuri data dan melacak
sesi pada browser kamu.
4) Trojan:AndroidOS/Multiverze
Trojan:Android OS/Multiverze merupakan malware yang dikembangkan melalui penipuan online untuk menuntut pembayaran uang tebusan oleh korban. 
Sebagian besar kasus, virus Trojan:Android OS/Multiverze akan menginstruksikan korbannya untuk melakukan transfer dana untuk tujuan menangkal perubahan yang
sebenarnya telah diberikan oleh infeksi Trojan ke alat target.

Tips Aman dari Serangan Trojan di Handphone
1) Tetap waspada saat memasang Memeriksa izin aplikasi dari Google Play.
 Baca aplikasi yang Anda ulasan, mencari tahu ulasan gunakan dan pikirkan pengembang aplikasi,baik-baik sebelum persyaratan penggunaan, dan memberikan izin
detail pembayaran.
2) Untuk tambahan perpesanan, pilih aplikasi terkenal dengan ulasan positif. Memperbarui sistem operasi Anda dan aplikasi penting Menggunakan solusi apapun saat pembaruan tersedia. 
3) Banyak untuk membantu mendeteksi aplikasi
masalah keamanan dapat diselesaikan dengan
dan adware berbahaya sebelum mencapai tujuannya.
4) Memperbarui sistem operasi Anda dan aplikasi penting apapun saat dan saat pembaruan tersedia. Banyak masalah keamanan dapat
diselesaikan dengan menginstal versi perangkat lunak yang diperbarui.


No comments:

Post a Comment