memperingati 57 tahun kejadian kelam di republik ini!.. G30S PKI

Setiap tanggal 30 September di Indonesia setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Peringatan G30S/PKI di peringati dengan pengibaran bendera setengah tiang untuk menghormati 7 jendral yang gugur dalam gerkan 30 september 1965. G30S/PKI atau Gerakan 30 September Partai Komunis Indonesia merupakan peristiwa yang menorehkan sejarah kelam bagi masyarakat Indonesia. Pemberontakan G30S/PKI atau Gerakan 30 September 1965/PKI. Peristiwa yang diduga dilakukan oleh Partai Komunis Indonesia (PKI) itu berlangsung selama dua hari satu malam.Tujuan utama G30S PKI adalah penggulingan pemerintahan Soekarno dan mengganti negara Indonesia sebagai negara komunis. Sebagaimana diketahui, PKI disebut punya lebih dari 3 juta anggota.
Mereka yang gugur dalam peristiwa G30S PKI 
kemudian dianugerahi gelar sebagai Pahlawan 
Revolusi melalui beberapa Keputusan Presiden 
di tahun 1965. 
Berikut ini daftar lengkap Pahlawan Revolusi yang gugur dalam G30S PKI:

Jenderal (Anumerta) Ahmad Yani
Letjen (Anumerta) Suprapto
Letjen (Anumerta) S. Parman
Letjen (Anumerta) M.T. Haryono
Mayjen (Anumerta) D. I. Panjaitan
Kapten (Anumerta) Pierre Tendean
Mayjen (Anumerta) Sutoyo Siswomiharjo

No comments:

Post a Comment